Wednesday, December 2, 2015

Aplikasi Tryout Ujian Nasional Tahun 2016

Sebentar lagi Siswa SMA, SMP dan SD akan menghadapi ujian nasional, Karena itu  persiapkan diri kalian masing-masing agar berhasil dengan sempurna, sehingga dapat melanjutkan ke sekolah-sekolah yang kalian inginkan. Silahkan Uji kemampuan kalian, dengan aplikasi yang telah dibuat oleh KEMDIKBUD, aplikasi tersebut bernama Aplikasi Tryout Ujian nasional.

Selamat mencoba semoga berhasil mendapatkan nilai yang memuaskan, dan jangan lupa untuk selalu berdo'a kelada Allah, mohon petunjuk dan pertolongan serta berusaha yang maksimal, selalu taat beribadah kepada Allah serta jangan berbuat maksiat kepada_Nya.

Do'a kami untuk anda semua, semoga menjadi orang yang sholih/sholihah, taat kepada Allah dan rosul-Nya, berbuat baik kepada orang tua, para guru, sesama teman, dan terhadap orang lain, sukses mendapat kehidupan yang layak, diangkat derajatnya oleh Allah di dunia serta dimasukkan ke dalam surga di akhirat nanti, Amiin yaa Robbal 'aalamiin.


Bagi anda yang ingin berlatih Silahkan Klik Gambar berikut, kemudian pilih jenjang anda, SD, SMP atau SMA, kemudian pilih mata pelajaran yang anda inginkan.

http://atun.m-edukasi.kemdikbud.go.id/?mnu1=test



Bagi anda yang ingin langsung menguji kemampuan dengan Tryout Silahkan Klik Gambar berikut ini, kemudian silahkan registrasi dulu, lengkapi data-datanya. setelah itu mulailah mengerjakan soal tryout dan masuk ke aplikasi dengan mengisi ID pengguna serta Kata sandi (password) yang anda buat saat registrasi.

http://atun.m-edukasi.kemdikbud.go.id/
Share:

0 comments:

Post a Comment

Blogger Themes

Sample Text

pasang iklan
pasang iklan
pasang iklan
pasang iklan


bisa di sini
Copyright © SMP MUHAMMADIYAH 3 | Powered by Blogger Design by ronangelo | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com